Tafsir Kontemporer

(0 User reviews)   254   71
MAN 5 Bojonegoro 978-602-9004-43-4 DepdikbudBantenPress
Tafsir Kontemporer

Sinopsis :

Isi buku ini menjelaskan tentang berbagai metodologi penafsiran yang dilakukan para ulama kontemporer yang dimulai dari abad modern. Oleh karena itu, buku ini dapat bermanfaat juga bagi para ustadz sebagai pemerhati dan pengkaji tafsir Al-Qur’an secara umum di masyarakat. Sehingga mereka dapat mencontoh berbagai metode penafsiran dari para ulama dan pakar yang termaktub dalam buku ini.

There are no reviews for this eBook.

0
0 out of 5 (0 User reviews )

Add a Review

Your Rating *

Related eBooks